Gejolak TKI Memang Tidak ada Habisnya

Seminggu belakangan, hampir semua media di Negara kita ini begitu aktif membicarakan nasib TKI. Yah berita tentang TKI ini kembali hangat diperbincangkan menyusul sebuah tragedi yang menimpa TKI asal Dusun Pancor Kopong, Pringgasela Selatan, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (NTB) baru-baru ini. Ketiga TKI itu adalah Herman (34 tahun), Abdul Kadir Jaelani (25 tahun) dan Mad Nur (28 tahun). Mereka inilah warga Indonesia yang merantau ke Malaysia untuk mencari uang namun justru pulang tanpa nyawa.

Herman, Abdul dan Nur, ketiga TKI ini diberitakan tewas di negeri jiran sana. Menurut informasi yang terkumpul, kematian ketiganya ini akibat dari perilaku bengis aparat Kepolisian Diraja Malaysia yang memberondong mereka dengan tembakan di area Pelabuhan Port Dickson, Negeri Sembilan, 25 Maret dini hari. Alasan yang dipakai para polisi itu adalah karena korban tertagkap merampok sehingga mereka merasa perlu memberi hadiah peluru tajam, berkali-kali…


via Gejolak TKI Memang Tidak ada Habisnya

Support Blogku Yang Lain Ya:

Bang Ancis OnlineBang Ancis GoogelBang Ancis Kelana - Bang Ancis NgelagBang Ancis NgeseoBang Ancis NgeblogBang Ancis PengelanaBang Ancis Online WPBang Ancis AmaAyo TalkFresh Screen SaverPanda VictimFransisca RomanaGelora NusantaraMountain CompNgagetinKalapa MatiShe SparklingBangpress BlogSuap Daging ImporDofollow BacklinkKesah DyllaSeo FightersDaily NewsRadar BeritaBlogger SEO ToolBlebunkTanya Veronika Asisten VirtualBacklink ShareTanya Veronika Asisten Virtual

LihatTutupKomentar
Cancel

Note: Only a member of this blog may post a comment.